Rabu, 04 Januari 2012

CINTA TIDAK DI RESTUI

CINTA TIDAK DI RESTUI???

Kasihan yah liat judulnya...
:D
yukkk lanjut baca
jangan mengais terus yah kalo cinta kita tidak direstui oleh salah satu keluarga pasangan kita.
itu hal yang lumarah, anggap ajah itu bagian dari bumbu yang namanya pacaran,
gimna setuju???

oke lanjut,
sekarng kita tidak usah bersedih, tetaplah tersenyum dalam menanggapi masalah,
karena dengan senyuman kita akan tersasa santai sehingga dalam berpikirpun jernih,
matang tidak terburu-buru sehingga apa yang kita lakukan tidak akan menyesal di kemudian hari.
beda akan halnya jika kita menagapi maslah dengan tangisan serta emosi kenpa demikian

seprti yang kita ketahui jika kita emosi maka pikiran kira pun akan kacau sehingga kita mengambil keputusan yang tergesa-gesa, tidak pikir panjang dan kemudian menyesal.

kembali kejudul di atas...
ada beberapa penyebab kenpa hubungan kita tidak di restui oleh salah satu dari pasangan kita

atau mungkin dua-duanya dari pasangan kita tidak merestui yaitu :

1. Harta 

harta kenpa dengan harta??? ya walpun dizaman sudah medoren sekarang ini
masih ada saja pernikahan yang dijodohkan karena harta, terlebih di daerah-daerah
hal ini masih banyak sekali terjadi, mereka di paksa oleh orang tuanya untuk menikah dengan orang yang mempunyai kehidupan lebih layak dibandingakan dengan pacarnya, hal ini biasanya terjadi oleh wanita, 



2. Pendidikan
Pendidikan sering kali jadi hambatan hubungan kita mana kala seorang yang kita sayang pendidikannnya lebih tinggi atau lebih rendah dari kita jadi momok sendiri, 



3. Agama
ini yang mungkin sangat vital perbgedaan agama jelas di larang untuk menjalain ke pernikahan, jika pun ada yang terjadi maka setatus pernikahan itu belum tentu sah, dan yang akan dirugikan adalah  anak yang dilahirkan.

4. Ras/Suku/Budaya
hal ini pun tidak dapat dipandang sebelah mata perbedaan ras/suku/budaya pun sering terjadi hubungan kita tidak direstui oleh orang tua, karena mereka masih berpikir kuno.

5. dan lain-lain

so...
bagaimana penyelesainnya???
haruskah anda putus dengan pacar anda jika masalah tersebut???
apakah anda akan terus pertahankan hubungan anda dengan pacar anda dengan menentang orang tua???
yukkk kita kaji bersama,
berprinsiplah terlebih dahulu bahwa orang tua kita lebih dahulu punya pengalaman lebih dibandingakan dengan kita, berpikrilah bahwa mereka menginginkan yang terbaik buat kita,

merka tidak akan pernah menjerumuskan kita,

jika suda berpikir tersebut baru ambil tindakan yang tepat dengan berpikir santai, tidak tergesa-gesa, sehingga kita tidak menyesal dikemudian hari.
berpikirlah jika kita memang harus putus dengan pasangan kita lakukan dengan cara yang baik agar tidak merasa ada yang tersakiti, dan semoga mendapat pengganti yang lebih baik.

jika memang harus kita pertahankan karena menurut kita bisa menjalani akan lebih baik lagi maka tunjukan diri kita bahwa kita mampu apa yang diharpakan orang tua bahakan lebih, niscaya orang tua akan luluh dan akan berbalik merestui hubungan kita.

semoga berhasil...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar